fbpx

Terungkapnya Misteri Shalawat Nariyah

  • Bagikan
SORBANSANTRI.COM
SORBANSANTRI.COM
sorbansantri.com- merupakan salah satu shalawat yang mustajab. Shalawat ini juga diyakini para ahli sebagai kunci gudang yang mumpuni. Hal ini sebagaimana hadits yang diriwayatkan oleh Ibnu Mundah dan Jabir, Rasulullah SAW bersabda, yang artinya:“Siapa membaca shalawat kepadaku sehari 100 kali (dalam lain): Siapa membaca shalawal kepadaku 100 kali maka Allah akan mengijabahi 100 kali hajatnya; 70 hajatnya di akhirat, dan 30 di … Dan hadits Rasulullah yang mengatakan; Perbanyaklah shahawat kepadaku karena dapat memecahkan masalah dan menghilangkan kesedihan.”

Oleh karena itu, maka tak heran apabila shalawat Nariyah sering dilantunkan oleh umat muslim. Pasalnya shalawat ini diyakini memiliki banyak . Lantas apa saja membaca shalawat Nariyah? Simak beberapa manfaatnya berikut ini.

  1. Dibukakan Pintu
  2. Dikabulkan Hajatnya
  3. Dimudahkan Urusannya
  4. Dihindarkan dari Bahaya
Baca Juga  BANSER JAGA GEREJA, NATAL 2019 WUJUD TOLERANSI

Ya Allah, limpahkanlah shalawat yang sempurna dan curahkanlah salam kesejahteraan yang penuh kepada junjungan kami Nabi , yang dengan sebab beliau semua kesulitan dapat terpecahkan, semua kesusahan dapat dilenyapkan, semua keperluan dapat terpenuhi, dan semua yang didambakan serta husnul khatimah dapat diraih, dan dirinya yang mulia hujanpun turun, dan semoga terlimpahkan kepada keluarganya serta para sahabatnya, di setiap detik dan hembusan nafas sebanyak bilangan semua yang diketahui oleh Engkau.

  • Bagikan

Pesan Bijak