banner 728x250

GEBRAKAN PERGURUAN SILAT PAGAR NUSA DAN PERSAUDARAAN SETIA HATI TERATAI MENJALIN SILATUROHIM

  • Bagikan
banner 468x60

 

Sorbansantri.com — 07/12/2021, Gebrakan Perguruan Silat Pagar Nusa dan Persaudaraan Setia Hati Teratai Canggu untuk Menjalin Silaturrahmi, untuk Kompak Bersama Berencana Menggalang Dana guna meringankan beban saudara-saudara yang ada di Lumajang yang mana telah mengalami Musibah yakni dampak Erupsi Gunung Semeru.

banner 336x280

Pada kesempatan ini kedua perguruan sangat serius untuk bagaimana untuk bisa meraup pundi pundi dana yang akan di salurkan.

Kesempatan ini di jadikan sebagai ajang kolaborasi untuk menanamkan rasa persaudaraan antar perguruan terutaman yang ada di canggu khususnya Pagar Nusa dan PSHT dan perguruan lain pada umumnya.

Sebagaimana yang disampaikan oleh Achmad yunus ramadhan selaku Ketua Ranting Pencak Silat Nahdlatul Ulama Pagar Nusa
“Bahwa Silaturrahmi ini adalah bagian dari Jalinan Kekompakkan antar perguruan utamanya Pagar Nusa dan PSHT yang di harapkan untuk bisa mempererat Tali Persaudaraan, yang kedua Untuk menggalang dana Guna meringankan saudara-saudara kita yang ada di Lumajang yang terkena dampak Erupsi Gunung Semeru”, tandasnya

Baca Juga  PESAN KADER DAN MoU ANSOR IPNU IPPNU DIPERINGATAN HARLAH GP ANSOR KE 87

Pada kesempatan ini Muhammad Ilham selaku Ketua Rayon Persaudaraan Setia Hati Teratai (PSHT) balongsono juga mengungkapkan hal yang sama “Kegiatan ini di harapan antara perguruan bisa bersatu dan kompak untuk bersama-sama menjalin silaturrahmi antar PSHT dan Pagar Nusa sekaligus ajang untuk sama sama meringankan beban saudara kita yang terdampak Erupsi gunung merapi” tukasnya.

Kedua Perguruan Sepakat untuk siap selalu rukun dan menjalin silaturrami bahkan akan ada agenda-agenda berikutnya seperti liwetan atau lainnya yang terpenting bisa mempersatukan antar Perguruan yang ada di Canggu.

Kegiatan Diskusi ini diakhiri dengan ngopi bersama dan diskusi ringan untuk lebih memepererat antar anggota perguruan baik dari Pagar Nusa Maupun PSHT.(Dikin sorban)

Baca Juga  1000 KADER ANSOR BANSER RA BANYUMAS LONGMARCH PERINGATI HARI PAHLAWAN

banner 336x280
banner 120x600
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan